Cara Menambahkan Tinggi Badan Dengan Berolahraga
Cara Menambahkan Tinggi Badan Dengan Berolahraga
Olahraga yang rutin merupakan salah satu cara ampuh
untuk menambahkan tinggi badan secara alami dengan cepat. Untuk dapat
menambahkan tinggi badan Anda hingga 10cm, banyak sekali jenis olahraga yang
menitik beatkan pada latihan otot dan tulang kaki. Sehingga tidak disangka
bahwa olahraga seperti bersepeda, berenang, lari cepat (sprin) bisa membantu Anda
untuk menambahkan tinggi badan.
Teori memang mudah diucapkan, tetapi untuk
melakukannya memang tidak semudah membalikkan telapak tangan. Namun jika Anda
melakukan olahraga tersebut secara rutin dan optimal yang berkelanjutan secara
teratur pasti semua latihan fisik tersebut dapat membuahkan hasil yang maksimal
dan memuaskan.
Berikut ini beberapa latihan fisik
yang bisa Anda lakukan untuk menambah tinggi badan Anda secara alami.
1. Bersepeda
Latihan fisik yang satu ini terbilang manjur dan sudah dibuktikan oleh beberapa pakar kesehatan. Bersepeda bisa membantu menambah tinggi badan karena gerakan mengayuh sepeda atau pedal ini sama saja melakukan peregangan dan bisa membuat kaki lebih panjang. Selain itu Anda juga mendapatkan manfaat lain dari bersepeda, yakni sehat dan badan jadi lebih bugar. Apabila Anda tidak punya sepeda pada umumnya, Anda juga bisa menggunakan sepeda statis atau stationary cycle.
2. Lari cepat jarak pendek (sprint)
Latihan fisik ini bertujuan meningkatkan pelepasan hormon pertumbuhan. Namun ada saran, yakni jangan terlalu sering melakukannya karena bisa menyebabkan pembengkakan pada tendon dan juga otot. Latihan fisik ini dianjurkan pada permukaan alami seperti rumput atau lantai, bukan beton.
3. Berenang
Cara menambah tinggi badan secara alami yang satu ini juga termasuk ampuh. Disaat Anda berenang semua otot dari ujung kaki hingga ujung jari bergerak, sehingga ini menimbulkan peregangan, rangsangan, dan perpanjangan tulang Anda. Anda bisa melakukan cara ini secara teratur minimal 3 kali seminggu. Tak heran apabila para perenang mempunyai badan yang tinggi, ternyata ini rahasianya, hehehe.
4. Menendang
Anda cukup melakukan gerakan menendang, caranya berdiri dengan kaki lebar kemudian angkat satu kaki dan lakukan tendangan. Lakukan tendangan ini kurang lebih 20 kali pada satu kaki, kemudian beralih ke kaki yang satunya. Latihan ini bermanfaat memperpanjang tulang kering dan paha.
5. Berayun
Banyak orang sering melakukan hal ini saat ingin menambah tinggi badan. Jika Anda ingin mempunyai alat khusus untuk latihan fisik ini, Anda juga bisa membelinya di toko peralatan olah raga. Nah untuk caranya sangat gampang sekali. Anda cukup berayun saja dengan posisi kaki lurus atau ditekuk. Kalau Anda lelah tinggal istirahat deh. Lakukan latihan ini secara teratur setiap hari ya.
6. Lompat tali
Tidak sulit juga tidak perlu repot. Lompat tali ternyata menjadi salah satu latihan fisik yang bisa membantu menambah tinggi badan. Apabila Anda tidak punya tali, Anda juga bisa cukup dengan lompat-lompat saja.
7. Bermain Bola Basket dan Volly
Ini merupakan cara yang menyenangkan buat para remaja. Tanpa kita sadari, bermain basket atau volly ternyata bisa membantu dalam menambah tinggi badan. Hal ini dikarenakan tubuh kita jadi aktif, dan semua otot bergerak termasuk otot kaki. Apalagi saat kita bermain bola basket dan melompat ingin memasukkan bola, tanpa kita sadari kita sudah melatih otot kaki dan melakukan peregangan. Latihan ini mirip dengan latihan lompat tali diatas.
sumber:infomenarik.org
Latihan fisik yang satu ini terbilang manjur dan sudah dibuktikan oleh beberapa pakar kesehatan. Bersepeda bisa membantu menambah tinggi badan karena gerakan mengayuh sepeda atau pedal ini sama saja melakukan peregangan dan bisa membuat kaki lebih panjang. Selain itu Anda juga mendapatkan manfaat lain dari bersepeda, yakni sehat dan badan jadi lebih bugar. Apabila Anda tidak punya sepeda pada umumnya, Anda juga bisa menggunakan sepeda statis atau stationary cycle.
2. Lari cepat jarak pendek (sprint)
Latihan fisik ini bertujuan meningkatkan pelepasan hormon pertumbuhan. Namun ada saran, yakni jangan terlalu sering melakukannya karena bisa menyebabkan pembengkakan pada tendon dan juga otot. Latihan fisik ini dianjurkan pada permukaan alami seperti rumput atau lantai, bukan beton.
3. Berenang
Cara menambah tinggi badan secara alami yang satu ini juga termasuk ampuh. Disaat Anda berenang semua otot dari ujung kaki hingga ujung jari bergerak, sehingga ini menimbulkan peregangan, rangsangan, dan perpanjangan tulang Anda. Anda bisa melakukan cara ini secara teratur minimal 3 kali seminggu. Tak heran apabila para perenang mempunyai badan yang tinggi, ternyata ini rahasianya, hehehe.
4. Menendang
Anda cukup melakukan gerakan menendang, caranya berdiri dengan kaki lebar kemudian angkat satu kaki dan lakukan tendangan. Lakukan tendangan ini kurang lebih 20 kali pada satu kaki, kemudian beralih ke kaki yang satunya. Latihan ini bermanfaat memperpanjang tulang kering dan paha.
5. Berayun
Banyak orang sering melakukan hal ini saat ingin menambah tinggi badan. Jika Anda ingin mempunyai alat khusus untuk latihan fisik ini, Anda juga bisa membelinya di toko peralatan olah raga. Nah untuk caranya sangat gampang sekali. Anda cukup berayun saja dengan posisi kaki lurus atau ditekuk. Kalau Anda lelah tinggal istirahat deh. Lakukan latihan ini secara teratur setiap hari ya.
6. Lompat tali
Tidak sulit juga tidak perlu repot. Lompat tali ternyata menjadi salah satu latihan fisik yang bisa membantu menambah tinggi badan. Apabila Anda tidak punya tali, Anda juga bisa cukup dengan lompat-lompat saja.
7. Bermain Bola Basket dan Volly
Ini merupakan cara yang menyenangkan buat para remaja. Tanpa kita sadari, bermain basket atau volly ternyata bisa membantu dalam menambah tinggi badan. Hal ini dikarenakan tubuh kita jadi aktif, dan semua otot bergerak termasuk otot kaki. Apalagi saat kita bermain bola basket dan melompat ingin memasukkan bola, tanpa kita sadari kita sudah melatih otot kaki dan melakukan peregangan. Latihan ini mirip dengan latihan lompat tali diatas.
sumber:infomenarik.org
Label: Berita dan Hiburan, Kesehatan
0 Komentar:
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda